SELAMAT DATANG DI BLOG KAMI

Blog ini berisi tentang informasi - informasi yang berhubungan dengan minat, bakat, kesehatan, dan lain - lain utamanya yang berhubungan dengan pramuka, yang insyaallah bisa bermanfaat bagi penikmat semua...amien

Senin, 04 April 2011

TELAAH KURIKULUM MPBI

isi blog kali ini tidak seperti biasanya.
baki ini. blog saya isi dengan materi telaah kurikulum MPBI yang tugas ini merupakan tugas kampusss....

mohon maaf jika ada yang tidak berkenan. tulisan ini hanya olah fikiran semata. dan sebagai bentuk pemenuhan tugas...
selamat menikamati



KURIKULUM 2006
Setiap 10 tahun, pemerintah selalu memperbaharui kurikulum pendidikan yang ada di Indonesia, termasuk pada tahun 2006, dimana kurikulum yang berbasis kompetensi dicetuskan oleh pemerintah.
Kurikulum ini merupakan kurikulum tingkat satuan pendidikan. Dimana setiap satuan pendidikan, yaitu sekolah, berhak memilih dan memprogram kurikulumnya sendiri berdasarkan kemampuan guru, siswa, dan sekolah yang bersangkutan.

Namun, ada beberapa kelemahan yang ada dalam kurikulum ini. Menurut saya pribadi, jika kurikulum tingkat satuan pendidikan ini di terapkan di sekolah akan berdampak sangat baik. Namun jika masih terlalu di bebani oleh KKM, dimana KKM ini masih di tetapkan oleh pemerintah. Sehingga jika kita merujuk pada sekolah yang ada di perkampungan atau pedesaan, sekolah pedalaman, maka kemungkina terbesarnya ialah akan ada sebuah bentuk “kecurangan” yang terjadi. Ada beberapa sekolah yang mengejar kelulusan siswanya hanya karena ingin semua siswanya lulus. Sehingga mereka(guru/sekolah)menaikkan nilai atau bagaimanapun caranya agar siswa mereka dapat lulus.
Jika memang kurikulum tingkat satuan pendidikan ini di terapkan. Maka hendaknya pemerintah hanya memantau dan membimbing atau membina sekolah – sekolah. Sehingga sekolah tersebut tidak keluar dari koridor yang telah di tetapkan.
Dinas pendidikan cukup memantau dan mengawasi jalannya belajar pembelajaran yang ada di sekolah – sekolah. Serta membimbing para guru dan sekolah tersebut

Sekian dan terima kasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar